Dalam rangka memperingati Hari Palang Merah Indonesia (PMI) yang jatuh setiap tanggal 17 September, RSUD Dr. R. Soedjati Soemodiardjo Grobogan turut mengajak seluruh masyarakat untuk menumbuhkan semangat kepedulian sosial melalui aksi nyata membantu sesama. Tahun 2025 ini, peringatan Hari PMI mengangkat tema “Tebarkan Kebaikan, Bantu Sesama Melalui Palang Merah Indonesia.”Tema tersebut bukan sekadar slogan, melainkan […]